Panwascam Temukan Spanduk SARA, Sandiaga “Hanya” Diam ?

Beritaterheboh.com - Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) Kramat Jati menemukan spanduk yang diindikasikan bernada SARA di ...




Beritaterheboh.com - Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) Kramat Jati menemukan spanduk yang diindikasikan bernada SARA di lokasi kampanye calon wakil gubernur DKI, Sandiaga Uno, di Jalan Raya Tengah, Gang Musolah, RT 04 RW 09 Kampung Tengah, Kramat Jati, Jakarta Timur.

Menurut pantau media nasional ini, pada hari ini, Rabu, tanggal 15 Maret 2017, pada spanduk itu terdapat gambar angka tiga dan gambar “Salam Bersama”, khas pasangan cagub-cawagub DKI nomor pemilihan tiga, Anies Baswedan-Sandiaga Uno.


Dalam spanduk itu tertulis “KJP, KJS, dan PPSU (Pasukan Orange) menggunakan APBD. Siapapun Gubernurnya KJP, KJS dan PPSU tetap ada dan pasti dilanjutkan. Ayo Kita Menangkan Calon Gubernur Muslim Untuk Jakarta”.

Pada bagian bawah spanduk tertera tulisan “Maju Kotanya Bahagia Warganya” dan “Warga Kampung Tengah”.

Spanduk ini dipasangan di tembok tempat Sandiaga Uno hendak berkampanye. Terpantau ada empat spanduk serupa yang dipasang.

Sandiaga sempat melewati jalur yang ada spanduk tersebut. Di sebuah masjid di lokasi, terdapat pula spanduk lain yang didominasi warna hijau dan isinya mengaitkan pilihan calon gubernur dengan agama.

http://megapolitan.kompas.com/read/2017/03/15/18233821/panwascam.temukan.indikasi.spanduk.bernada.sara.di.lokasi.kampanye.sandiaga

Anggota Panwascam Kramat Jati, Uni, yang dikonfirmasi dan telah melihat spanduk di lokasi ini, mengatakan bahwa spanduk yang dipasang di mushala menurutnya tidak menjadi masalah karena mungkin dibuat pihak musahala.


Hanya saja, menurut dia, ada indikasi bernada SARA dalam spanduk lain karena terdapat ajakan memilih gubernur berdasarkan agama.

Menurut Uni, ini sudah termasuk pelanggaran administrasi. “Ya termasuk pelanggaran administrasi kalau begini, karena sudah mengarah pada SARA. Harusnya di situ enggak perlu menyebut ‘Muslimnya’, jadi menghindari kata-kata SARA,” kata Uni, di lokasi kampanye Sandiaga tersebut, Rabu (15/3/2017) seperti yang diberitakan oleh media nasional ini. 

Pihaknya masih menelusuri apakah spanduk itu dikeluarkan tim sukses Anies-Sandi atau tidak.

Selain itu, lanjut Uni, ada aturan yang menyebutkan bahwa pada putaran kedua tidak lagi diperbolehkan menggunakan alat peraga kampanye seperti spanduk dan banner.

“Di putaran kedua sudah tidak boleh ada APK, yang boleh pamflet dan stiker. Spanduk dan banner sudah enggak bisa,” ujar Uni seperti yang dilansir dalam media nasional ini.

Ia juga mengaku sudah meminta tim Anies-Sandi untuk menurunkan spanduk itu. Temuan ini menurutnya akan dilaporkan kepada pimpinannya.

“Sudah ada laporan, makanya saya foto-foto,” ujar Uni.

Sementara itu, sampai kampanye Sandiaga berakhir, spanduk tersebut terlihat baru diturunkan.

Seorang warga yang menurunkan spanduk itu dan mengaku bernama Soleh mengatakan, spanduk itu sengaja ia copot untuk dipasang di tempat lain. “Mau dipasang di tempat lain,” ujar dia sepeti yang dilansir oleh media nasional ini.

Yang menjadi pertanyaan penulis Seword, kenapa Sandiaga “DIAM” ketika dia melakukan kampanye di tempat tersebut ???

Kenapa Sandiaga “DIAM” melihat banyak spanduk kampanye hitam di saat dia melakukan kampanye di tempat tersebut ???

Kenapa Sandiaga tidak meminta pendukungnya untuk menurunkan spanduk kampanye hitam saat dia berada di lokasi kampanye ???

Apakah Sandiaga “setuju” dengan spanduk “kampanye hitam” tersebut ???

Apakah ini “membuktikan” bahwa benar jika pendukung Anies-Sandi “berada” di belakang spanduk “kampanye hitam” selama ini ???

Hal ini sangat dan sangat bertentangan dengan pernyataan Sandiaga sendiri beberapa waktu yang lalu. dalam sebuah wawancara, Sandiaga pernah mengatakan seperti ini :

“Sportifitas harus dijunjung tinggi. Bagaimanapun, kita jangan membalas. Kita doakan mereka saja supaya sportif,” sambungnya.

Sandiaga berjanji akan menjadi pemimpin yang mempersatukan. Ia ingin menjembatani semua kelompok yang berseberangan di Jakarta.

“Buat Jakarta ke depan, saya ingin menjadi ‘jembatan cinta’ yang mampu mempersatukan semua. Kami ingin Jakarta sejuk ke depan,” katanya seperti yang dimuat dalam media nasional ini.

Maaf Pak Sandiaga…

Bagaimana Anda bisa mengatakan akan menjunjung tinggi sportifitas, sedangkan Anda sendiri “membiarkan” banyaknya beredar spanduk “kampanye hitam” saat Anda melakukan kampanye hari ini di lokasi tersebut ???

Bagaimana Anda bisa berjanji akan menjadi pemimpin yang mempersatukan, sedangkan Anda “membiarkan” banyaknya beredar spanduk “kampanye hitam” saat Anda melakukan kampanye hari ini di lokasi tersebut ???

Bagaimana Anda ingin menjadi ‘jembatan cinta’ yang mampu mempersatukan semua, sedangkan Anda “membiarkan” banyaknya beredar spanduk kampanye hitam saat Anda melakukan kampanye hari ini di lokasi tersebut ???

Maaf Pak Sandiaga, berhentilah “bersandiwara”…..

Kami butuh pemimpin yang sesuai antara kata dan perbuatan, bukan pemimpin yang “bermulut manis” dan “pandai bersandiwara” untuk merajut tenun kebangsaan tapi pendukungnya malah merusak persatuan dan kesatuan sesama anak bangsa….!!!

Kami butuh pemimpin yang sesuai antara kata dan perbuatan, bukan pemimpin yang “bermulut manis” dan “pandai bersandiwara” untuk merajut tenun kebangsaan tapi pendukungnya malah mempolitisasi ayat, mayat dan tempat ibadah demi kepentingan politik duniawi yang dapat merusak persatuan dan kesatuan sesama anak bangsa….!!!

Sekian dari saya penulis Seword…


Penulis  :  Nafys  Sumber : Seword .com via warta.co

Name

ABDUL AZIZ,1,abu tours,10,ACT,3,agus,1,ahmad dhani,62,Ahok,397,ahoker,1,amien rais,4,Anies,16,AniYudhoyono,13,anti virus,1,asian games 2018,2,bahar smith,3,bbm,1,Bela Islam,4,Berita,3427,Berita Islam,14,bom bunuh diri,1,bom medan,12,bom surabaya 13 Mei,29,bpjs,4,corona,278,Daerah,72,data corona,59,debat capres,8,deddy,2,demo,1,demokrat,3,djarot saiful hidayat,21,dki,736,dpr,1,DPR/DPRD,19,Ekonomi,17,enter,1,entertainment,1804,erick tohir,1,fadli zon,42,fahri hamzah,17,farhat,5,first travel,8,FPI,189,ganti presiden,12,garuda,66,gempa bumi,1,gempa palu,6,gerindra,2,Gibran,44,guru honorer,1,habib bahar,1,habib rizieq,4,hatespeech,13,Hukum,239,ILC,17,intermezzo,3,Internasional,372,investasi bodong,2,Iriana Jokowi,4,Isu,1,Jakarta,119,jogja,1,Jokowi,197,jonru,2,Jusuf Kalla,8,Kaesang,49,Kahiyang,9,kampanye akbar Jokowi,1,kasus 22 mei,10,kasus ektp,3,kasus jessica,1,kasus sepakbola,6,kecelakaan,8,keraton agung sejagat,26,Kesehatan,1,Kontroversi,112,korban,1,KPK,1,Kriminal,16,leasing,1,lina sule,82,lion air,62,lucinta luna,71,mafia bola,1,Mario Teguh,3,mata najwa,13,mca,13,menteri susi,10,messi,1,mudik,1,MUI,12,mulan jameela,1,mustafa nahra,1,najwa,1,nanggala402,12,nas,1,nasioanal,5,nasiona,7,Nasional,6980,News,3,Novel Baswedan,19,NU,46,NUSRON WAHID,3,ojol,3,Olahraga,13,Opini,244,PAN,1,papua,1,Partai,15,pdip,1,pemilu2019,1,Pendidikan,8,Peristiwa,44,Pilgub DKI,203,pilgub sumut,1,pilkada,5,pilkada2018,10,pilpres2019,48,PKB,1,pks,7,poli,1,polirik,1,polisi,1,polit,1,politi,6,Politik,8009,politiki,1,poliyik,1,POLRI,17,prabowo,2,pssi,1,raga,2,Ragam,4687,ragan,3,Ramalan,3,ratna sarumpaet,103,realcount,2,rekapitulasi,1,Revisi UU,1,ridwan kamik,1,ridwan kamil,1,risma,6,s,1,sandiaga uno,11,saracen,1,SBY,39,sehat,1,sejarah,5,sele,2,Seleb,1315,serba serbi,1,setnov,2,shio,7,sidang MK 2019,35,sinovac,2,SJ182,18,sport,1,sunda empire,14,surat ahmad dhani,4,syilviana,2,T,1,telkomsel,1,Teror,9,teroris riau,2,Tips,2,TNI,10,tol cipularang,8,tommy soeharto,1,topic netizen,758,tragedi 9 mei 2018,22,tre,1,trending topik,1853,UAS,27,UN,1,Unik,1,vaksin,3,viral,1,zodiak,17,
ltr
item
Berita Heboh: Panwascam Temukan Spanduk SARA, Sandiaga “Hanya” Diam ?
Panwascam Temukan Spanduk SARA, Sandiaga “Hanya” Diam ?
https://3.bp.blogspot.com/-j1yedvGqmjU/WM4VTCTzl9I/AAAAAAAAC3o/Ug2Rd0p9JUQOzSljWfRSA6D_9uJq2FiIQCLcB/s1600/sandi%2Bspanduk%2Bsara.jpg
https://3.bp.blogspot.com/-j1yedvGqmjU/WM4VTCTzl9I/AAAAAAAAC3o/Ug2Rd0p9JUQOzSljWfRSA6D_9uJq2FiIQCLcB/s72-c/sandi%2Bspanduk%2Bsara.jpg
Berita Heboh
http://www.beritaterheboh.com/2017/03/panwascam-temukan-spanduk-sara-sandiaga.html
http://www.beritaterheboh.com/
http://www.beritaterheboh.com/
http://www.beritaterheboh.com/2017/03/panwascam-temukan-spanduk-sara-sandiaga.html
true
5276501411807228324
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content