Fotonya Disebut Dukung Jokowi, Panglima TNI Minta Penyebar Tobat, Gibran Rakabuming Bereaksi Begini

Beritaterheboh.com - Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto angkat suara mengenai fotonya yang viral di media sosial. Foto yang viral di ...


Beritaterheboh.com - Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto angkat suara mengenai fotonya yang viral di media sosial.

Foto yang viral di media sosial itu menuding Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto mendukung calon presiden dan wakil presiden nomor urur 01, Jokowi - Maruf Amin.

Terlihat di potret yang tersebar, Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto berswafoto dengan beberapa tokoh.

Tokoh tersebut diantaranya Kapolri Jenderal Tito Karnavian, Ketua DPR RI Bambang Soesatyo, Puan Maharani dan lainnya.

Di foto itu, memang terlihat Tito Karnavian, Hadi Tjahjanto dan Bambang Soesatyo mengacungkan jempol sambil tersenyum ke arah kamera.

Kemudian, foto itu diposting oleh akun @Restcayah, pada Kamis (16/5/2019).

Di postingan itu juga menandai akun Twitter @bawaslu_RI dan menanyakan apakah berani memeriksa salah satu di foto tersebut.

Sosok yang ia sebut yakni merujuk pada Hadi Tjahjanto.

Sebab, ia menulis dengan sebutan si loreng dan kumisan.

Pada foto tersebut, satu-satunya yang mengenakan baju loreng dan memiliki kumis yakni Hadi Tjahjanto.

Akun itu juga menuduk Hadi Tjahjanto sebagai cebong, yakni sebutan yang biasa diberikan kepada pendukung Jokowi.

Ia kemudian menanyakan apakah Bawaslu RI berani memeriksa Hadi Tjahjanto atau tidak.

"Min @bawaslu_RI berani gk kelen periksa cebong loreng kumisan ini ?," tanya akun tersebut.

Ternyata postingan potretnya itu langsung ditanggapi Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto melalui laman Twitternya.

Melalui laman Twitter resminya @TjahjantoHadi pada Jumat (17/5), Hadi Tjahjanto meminta penyebar potret tersebut bertobat.

Hadi Tjahjanto bahkan menuliskan sebuah firman Allah SWT dalam tanggapannya.

"Di bulan #ramadan yang penuh rahmat dan ampunan ini, ingatlah firman Allah Swt, "...walfitnatu asyaddu minal qatli." (Q.S. 2:190)

Bertobatlah!.#P5TNI #nkrihargamati," tulis @TjahjantoHadi.


Rupanya tanggapan Hadi Tjahjanto itu ditanggapi putra sulung Jokowi.

Gibran Rakabuming dalam akun Twitternya @Chilli_Pari bereaksi atas tanggapan Hadi Tjahjanto.

Tanpa menuliskan apapun, Gibran Rakabuming hanya meretweet pernyataan Panglima TNI.


Sebelumnya, Gibran Rakabuming membalas cuitan penyebar foto tersebut.

Kakak Kaesang Pangarep itu menyertakan link berita yang mengklarifikasi foto tersebut.

Bukan itu saja, Gibran pun mencuitkan agar tidak diblokir akun penyebar hoaks @restcayah



Ternyata, foto itu adalah foto lama yang kembali diposting sehingga membuat narasi seolah-olah Panglima TNI mendukung Jokowi-Maruf Amin.

Melansir TribunnewsBogor.com, foto tersebut adalah foto lama yang diposting oleh Bambang Soesatyo di akun Instagram miliknya yang terverifikasi.

Foto tersebut diunggah Bambang Soesatyo pada tanggal 10 Juni 2018.

Sehingga foto tersebut tidak ada hubungannya dengan Pilpres 2019.

Sebab, foto itu diambil hampir setahun sebelum perayaan Pemilu 2019.

Bambang Soesatyo menuliskan, foto itu diambil di perjalanan dari Tegal menuju ke Brebes.

Foto itu juga diambil pada bulan puasa tahun lalu saat mengecek kesiapan jalur mudik.

"Mba Puan Selfie. Meski puasa tetap ceria.

Perjalanan menuju Tegal dari Brebes melalui darat (10/6)," tulisnya.


Artikel ini telah tayang di Tribunjakarta.com dengan judul Fotonya Disebut Dukung Jokowi, Panglima TNI Minta Penyebar Tobat, Gibran Rakabuming Bereaksi Begini,

Name

ABDUL AZIZ,1,abu tours,10,ACT,3,agus,1,ahmad dhani,62,Ahok,397,ahoker,1,amien rais,4,Anies,16,AniYudhoyono,13,anti virus,1,asian games 2018,2,bahar smith,3,bbm,1,Bela Islam,4,Berita,3427,Berita Islam,14,bom bunuh diri,1,bom medan,12,bom surabaya 13 Mei,29,bpjs,4,corona,278,Daerah,72,data corona,59,debat capres,8,deddy,2,demo,1,demokrat,3,djarot saiful hidayat,21,dki,736,dpr,1,DPR/DPRD,19,Ekonomi,17,enter,1,entertainment,1804,erick tohir,1,fadli zon,42,fahri hamzah,17,farhat,5,first travel,8,FPI,189,ganti presiden,12,garuda,66,gempa bumi,1,gempa palu,6,gerindra,2,Gibran,44,guru honorer,1,habib bahar,1,habib rizieq,4,hatespeech,13,Hukum,239,ILC,17,intermezzo,3,Internasional,369,investasi bodong,2,Iriana Jokowi,4,Isu,1,Jakarta,119,jogja,1,Jokowi,197,jonru,2,Jusuf Kalla,8,Kaesang,49,Kahiyang,9,kampanye akbar Jokowi,1,kasus 22 mei,10,kasus ektp,3,kasus jessica,1,kasus sepakbola,6,kecelakaan,8,keraton agung sejagat,26,Kesehatan,1,Kontroversi,112,korban,1,KPK,1,Kriminal,16,leasing,1,lina sule,82,lion air,62,lucinta luna,71,mafia bola,1,Mario Teguh,3,mata najwa,13,mca,13,menteri susi,10,messi,1,mudik,1,MUI,12,mulan jameela,1,mustafa nahra,1,najwa,1,nanggala402,12,nas,1,nasioanal,5,nasiona,7,Nasional,6849,News,3,Novel Baswedan,19,NU,46,NUSRON WAHID,3,ojol,3,Olahraga,13,Opini,244,PAN,1,papua,1,Partai,15,pdip,1,pemilu2019,1,Pendidikan,8,Peristiwa,44,Pilgub DKI,203,pilgub sumut,1,pilkada,5,pilkada2018,10,pilpres2019,48,PKB,1,pks,7,poli,1,polirik,1,polisi,1,polit,1,politi,6,Politik,7973,politiki,1,poliyik,1,POLRI,17,prabowo,2,pssi,1,raga,2,Ragam,4610,ragan,3,Ramalan,3,ratna sarumpaet,103,realcount,2,rekapitulasi,1,Revisi UU,1,ridwan kamik,1,ridwan kamil,1,risma,6,s,1,sandiaga uno,11,saracen,1,SBY,39,sehat,1,sejarah,5,sele,2,Seleb,1315,serba serbi,1,setnov,2,shio,7,sidang MK 2019,35,sinovac,2,SJ182,18,sport,1,sunda empire,14,surat ahmad dhani,4,syilviana,2,T,1,telkomsel,1,Teror,9,teroris riau,2,Tips,2,TNI,10,tol cipularang,8,tommy soeharto,1,topic netizen,758,tragedi 9 mei 2018,22,tre,1,trending topik,1853,UAS,27,UN,1,Unik,1,vaksin,3,viral,1,zodiak,17,
ltr
item
Berita Heboh: Fotonya Disebut Dukung Jokowi, Panglima TNI Minta Penyebar Tobat, Gibran Rakabuming Bereaksi Begini
Fotonya Disebut Dukung Jokowi, Panglima TNI Minta Penyebar Tobat, Gibran Rakabuming Bereaksi Begini
https://4.bp.blogspot.com/-ssDttkaxMEE/XN6xrzO86iI/AAAAAAAAbUI/7LbmDWnxsd0tcDGBessUcs7Ra5rP4MZFgCLcBGAs/s1600/gibran.jpg
https://4.bp.blogspot.com/-ssDttkaxMEE/XN6xrzO86iI/AAAAAAAAbUI/7LbmDWnxsd0tcDGBessUcs7Ra5rP4MZFgCLcBGAs/s72-c/gibran.jpg
Berita Heboh
http://www.beritaterheboh.com/2019/05/fotonya-disebut-dukung-jokowi-panglima.html
http://www.beritaterheboh.com/
http://www.beritaterheboh.com/
http://www.beritaterheboh.com/2019/05/fotonya-disebut-dukung-jokowi-panglima.html
true
5276501411807228324
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content