Ungkap Sederet Kejanggalan Surat Pernyataan Ibunda Novia Widyasari, dr. Gia Pratama: Konslet

 Kasus bunuh diri Novia Widyasari Rahayu tak hanya menjadi perhatian netizen.  Sejumlah figur publik pun turut bersuara atas aksi nekat maha...


 Kasus bunuh diri Novia Widyasari Rahayu tak hanya menjadi perhatian netizen. 


Sejumlah figur publik pun turut bersuara atas aksi nekat mahasiswi Universitas Brawijaya tersebut. 


Di usia yang masih amat muda, Novia mengakhiri hidupnya dengan menenggak racun di dekat pusara sang ayah. 


Aksi tersebut diduga karena depresi yang dialaminya selama beberapa waktu terakhir. Terutama setelah ia diperkosa dan dipaksa aborsi oleh pacarnya, Randy Bagus. 


Tak lama setelah kasus ini mencuat, beredar sebuah foto yang disebut-sebut sebagai surat pernyataan yang dibuat oleh Ibunda Novia. 


"Saya memohon kepada bapak Kapolres Mojokerto untuk tidak dilakukan tindakan hukum berupa Autopsi baik luar atau dalam di Rumah Sakit mengingat bahwa saya selaku ibu kandung Sdri. Novia Widyasari Rahayu menerima bahwasanya anak kami tersebut meninggal dunia secara wajar dan tidak adanya tanda-tanda kekerasan pada tubuh anak kami saar diketemukan meinggal dunia tersebut," cuplikan surat pernyataan tersebut. 


Menilik kasus tersebut, Dokter Gia Pratama yang biasa dipanggil dr. Gia turut menyuarakan pendapatnya. 


Ia menyoroti surat pernyataan yang dibuat oleh ibunda Novia. dr. Gia pun membongkar sejumlah kejanggalan dalam surat tersebut. 


Terutama mengenai penolakan Ibunda Novia terkait autopsi luar dan dalam. 


"Saya kurang yakin surat ini ketikan langsung, atau bahkan 100% pernyataan ibunya Novia, ini terlalu runut, dan sampai mengerti menolak autopsi luar dan autopsi dalam. 


kasus yg sunggung merenyuh hati." tulisnya, seperti dikutip PortalJember.com dari Instagram @giapratamamd, Senin, 6 Desember 2021.         


Selain itu, dr. Gia juga menyoroti tentang depresi dan pernyataan ibunda Novia yang menyebut anaknya meninggal secara wajar. 


"menyatakan bahwa anaknya bunuh diri tapi juga mengatakan menerima bahwa anaknya meninggal secara wajar. 


konslet. 


anyway, Depresi itu nyata adanya, dan bisa membunuh kapan saja. 


NB : kalau kita punya anak perempuan, dipacari, tdk dinikahi, dihamili, dipaksa aborsi, sampai jatuh depresi sampai akhirnya bunuh diri. apakah kita akan mau bilang kematian anak perempuan kita kematian yg wajar?" tegasnya di bagian caption. 


Tak hanya dr. Gia, netizen pun turut heran dengan surat pernyataan tersebut karena tak banyak yang tahu mengenai autopsi luar dan autopsi dalam.*** 

Name

ABDUL AZIZ,1,abu tours,10,ACT,3,agus,1,ahmad dhani,62,Ahok,397,ahoker,1,amien rais,4,Anies,16,AniYudhoyono,13,anti virus,1,asian games 2018,2,bahar smith,3,bbm,1,Bela Islam,4,Berita,3427,Berita Islam,14,Big Stories 2024,1,bom bunuh diri,1,bom medan,12,bom surabaya 13 Mei,29,bpjs,4,corona,278,Daerah,72,data corona,59,debat capres,8,deddy,2,demo,1,demokrat,3,djarot saiful hidayat,21,dki,736,dpr,1,DPR/DPRD,19,Ekonomi,17,enter,1,entertainment,1804,erick tohir,1,fadli zon,42,fahri hamzah,17,farhat,5,first travel,8,FPI,189,ganti presiden,12,garuda,66,gempa bumi,1,gempa palu,6,gerindra,2,Gibran,44,guru honorer,1,habib bahar,1,habib rizieq,4,hatespeech,13,Hukum,239,ILC,17,intermezzo,3,Internasional,477,investasi bodong,2,Iriana Jokowi,4,Isu,1,Jakarta,119,jogja,1,Jokowi,197,jonru,2,Jusuf Kalla,8,Kaesang,49,Kahiyang,9,kampanye akbar Jokowi,1,kasus 22 mei,10,kasus ektp,3,kasus jessica,1,kasus sepakbola,6,kecelakaan,8,keraton agung sejagat,26,Kesehatan,1,Kontroversi,112,korban,1,KPK,1,Kriminal,16,leasing,1,lina sule,82,lion air,62,lucinta luna,71,mafia bola,1,Mario Teguh,3,mata najwa,13,mca,13,menteri susi,10,messi,1,mudik,1,MUI,12,mulan jameela,1,mustafa nahra,1,najwa,1,nanggala402,12,nas,1,nasioanal,5,nasiona,7,Nasional,9333,News,3,Novel Baswedan,19,NU,46,NUSRON WAHID,3,ojol,3,Olahraga,13,Opini,244,PAN,1,papua,1,Partai,15,pdip,1,pemilu2019,1,Pendidikan,8,Peristiwa,44,Pilgub DKI,203,pilgub sumut,1,pilkada,5,pilkada2018,10,pilkada2024,3,pilpres2019,48,PKB,1,pks,7,poli,1,polirik,1,polisi,1,polit,1,politi,6,Politik,8306,politiki,1,poliyik,1,POLRI,17,prabowo,2,pssi,1,raga,2,Ragam,6233,ragamj,1,ragan,3,Ramalan,3,ratna sarumpaet,103,realcount,2,rekapitulasi,1,Revisi UU,1,ridwan kamik,1,ridwan kamil,1,risma,6,s,1,sandiaga uno,11,saracen,1,SBY,39,sehat,1,sejarah,5,sele,2,Seleb,1315,serba serbi,1,setnov,2,shio,8,sidang MK 2019,35,sinovac,2,SJ182,18,sport,1,sunda empire,14,surat ahmad dhani,4,syilviana,2,T,1,telkomsel,1,Teror,9,teroris riau,2,Tips,2,TNI,10,tol cipularang,8,tommy soeharto,1,topic netizen,758,tragedi 9 mei 2018,22,tre,1,trending topik,1853,UAS,27,UN,1,Unik,1,vaksin,3,viral,1,zodiak,17,
ltr
item
Berita Heboh: Ungkap Sederet Kejanggalan Surat Pernyataan Ibunda Novia Widyasari, dr. Gia Pratama: Konslet
Ungkap Sederet Kejanggalan Surat Pernyataan Ibunda Novia Widyasari, dr. Gia Pratama: Konslet
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhyBq1Av8LahTLzMDYM0OaeqEmdSb2TK8XUYaUgBs_PjIyrh13rt7PQstKOLZYA5GeOZO-odZ-Bqec-MtEqXOCvC0dNhi_l4K3b9zQeFkHZdjPKCZVb-NKkEVOlUDZX6-wA0mA44lc8XS4vHOMQMqekp72MrLljobcrcRQ5rTy53jp2RRJ9CRm4cVhiuw=w596-h641
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhyBq1Av8LahTLzMDYM0OaeqEmdSb2TK8XUYaUgBs_PjIyrh13rt7PQstKOLZYA5GeOZO-odZ-Bqec-MtEqXOCvC0dNhi_l4K3b9zQeFkHZdjPKCZVb-NKkEVOlUDZX6-wA0mA44lc8XS4vHOMQMqekp72MrLljobcrcRQ5rTy53jp2RRJ9CRm4cVhiuw=s72-w596-c-h641
Berita Heboh
http://www.beritaterheboh.com/2021/12/ungkap-sederet-kejanggalan-surat.html
http://www.beritaterheboh.com/
http://www.beritaterheboh.com/
http://www.beritaterheboh.com/2021/12/ungkap-sederet-kejanggalan-surat.html
true
5276501411807228324
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content