Ustad Abdul Somad Dibuat Kesengsem dengan Kehadiran BMW R18. Begini Curhatannya

Beritaterheboh.com - BMW telah membuka pre booking untuk penjualan motor klasik terbarunya BMW R18 . Motor ini merupakan reinkarnasi da...



Beritaterheboh.com - BMW telah membuka pre booking untuk penjualan motor klasik terbarunya BMW R18 .
Motor ini merupakan reinkarnasi dari desain motor BMW lawas R5 yang lahir sekitar tahun 1950-an. Motor cruiser klasik baru ini memang digadang-gadang menjadi pesaing Harley-Davidson dengan bermodalkan mesin boxer 1,8 liter.

Ternyata kehadiran motor klasik BMW di era modern membuat kesengsem salah satu ulama kondang, ustad Abdul Somad . Dalam unggahan UAS sapaan Ustad Abdul Somad pada 10 Desember 2019, terpampang gambar sepeda motor BMW Lawas dan juga gambar BMW R18. Saat itu, UAS berpose diatas salah satu BMW lawas yang diduga R35 dengan plat nomor D 3155 BR. UAS dengan kemeja rapi berwarna biru dengan tas warna cokelat menempel di bahu mengacungkan jari jempolnya.

Hanya saja dalam unggahan tersebut, UAS tidak secara lugas mengungkap kesukaannya terhadap model baru sepeda motor BMW ini. Ia bertutur tentang filosofi berkendara.

"@sahabatuasofficial. Gas, Rem dan Rambu-rambu. Hidup ini seperti naik motor. Ada gas, ada rem dan ada pula rambu-rambu lalu lintas. Gas itu hawa nafsu, rem itu akal. Rambu-rambu lalu lintas itu aturan halal haram dalam agama," ujarnya seperti dikutip dari akun ustadzabdulsomad_official.


BMW mempertimbangkan secara cermat setiap detail, seperti penggunaan knalpot fishtail hingga ketiadaan switchgear. Motor ini memang disiapkan untuk masuk pasar Amerika yang selama ini dikuasai Harley-Davidson dan Indian.

Motor ini memiliki roda yang mencolok dengan penggunaan 19 inci di depan dan 16 inci di belakang yang membuat tampilan dragster yang dinamis. Penggunaan cat merah permen dari fairing ke tailpiece sangat menarik dengan tangki teardrop kesan klasiknya sangat kental.

R18 mengandalkan mesin boxer silinder ganda 1800cc berpendingin udara-oli. Drive shaft juga membantu menjaga saluran tetap bersih, yang merupakan bagian penting dari upaya BMW untuk menciptakan apa yang mereka sebut sebagai kebiasaan modern.

"Anda tahu, kami selalu memiliki gagasan untuk memasuki segmen pasar cruiser Amerika," kata Karl Victor Schaller, Kepala Teknik di BMW Motorrad, kepada MCN.

Edgar Heinrich, Kepala Desain BMW Motorrad mengatakan motor ini bukan berorientasi power atau tenaga kuda. "Motor ini adalah tentang membuat motor analog di era digital. BMW memiliki sejarah yang kaya dengan sepeda motor ikonik dan mereka memiliki karakteristik desain yang sama."

Yang paling mengejutkan, kabar yang menyebutkan motor BMW ini akan dijual kurang lebih £20,000 atau sekitar Rp 363 juta di Inggris.

Name

ABDUL AZIZ,1,abu tours,10,ACT,3,agus,1,ahmad dhani,62,Ahok,397,ahoker,1,amien rais,4,Anies,16,AniYudhoyono,13,anti virus,1,asian games 2018,2,bahar smith,3,bbm,1,Bela Islam,4,Berita,3427,Berita Islam,14,bom bunuh diri,1,bom medan,12,bom surabaya 13 Mei,29,bpjs,4,corona,278,Daerah,72,data corona,59,debat capres,8,deddy,2,demo,1,demokrat,3,djarot saiful hidayat,21,dki,736,dpr,1,DPR/DPRD,19,Ekonomi,17,enter,1,entertainment,1804,erick tohir,1,fadli zon,42,fahri hamzah,17,farhat,5,first travel,8,FPI,189,ganti presiden,12,garuda,66,gempa bumi,1,gempa palu,6,gerindra,2,Gibran,44,guru honorer,1,habib bahar,1,habib rizieq,4,hatespeech,13,Hukum,239,ILC,17,intermezzo,3,Internasional,388,investasi bodong,2,Iriana Jokowi,4,Isu,1,Jakarta,119,jogja,1,Jokowi,197,jonru,2,Jusuf Kalla,8,Kaesang,49,Kahiyang,9,kampanye akbar Jokowi,1,kasus 22 mei,10,kasus ektp,3,kasus jessica,1,kasus sepakbola,6,kecelakaan,8,keraton agung sejagat,26,Kesehatan,1,Kontroversi,112,korban,1,KPK,1,Kriminal,16,leasing,1,lina sule,82,lion air,62,lucinta luna,71,mafia bola,1,Mario Teguh,3,mata najwa,13,mca,13,menteri susi,10,messi,1,mudik,1,MUI,12,mulan jameela,1,mustafa nahra,1,najwa,1,nanggala402,12,nas,1,nasioanal,5,nasiona,7,Nasional,7430,News,3,Novel Baswedan,19,NU,46,NUSRON WAHID,3,ojol,3,Olahraga,13,Opini,244,PAN,1,papua,1,Partai,15,pdip,1,pemilu2019,1,Pendidikan,8,Peristiwa,44,Pilgub DKI,203,pilgub sumut,1,pilkada,5,pilkada2018,10,pilpres2019,48,PKB,1,pks,7,poli,1,polirik,1,polisi,1,polit,1,politi,6,Politik,8027,politiki,1,poliyik,1,POLRI,17,prabowo,2,pssi,1,raga,2,Ragam,4866,ragan,3,Ramalan,3,ratna sarumpaet,103,realcount,2,rekapitulasi,1,Revisi UU,1,ridwan kamik,1,ridwan kamil,1,risma,6,s,1,sandiaga uno,11,saracen,1,SBY,39,sehat,1,sejarah,5,sele,2,Seleb,1315,serba serbi,1,setnov,2,shio,8,sidang MK 2019,35,sinovac,2,SJ182,18,sport,1,sunda empire,14,surat ahmad dhani,4,syilviana,2,T,1,telkomsel,1,Teror,9,teroris riau,2,Tips,2,TNI,10,tol cipularang,8,tommy soeharto,1,topic netizen,758,tragedi 9 mei 2018,22,tre,1,trending topik,1853,UAS,27,UN,1,Unik,1,vaksin,3,viral,1,zodiak,17,
ltr
item
Berita Heboh: Ustad Abdul Somad Dibuat Kesengsem dengan Kehadiran BMW R18. Begini Curhatannya
Ustad Abdul Somad Dibuat Kesengsem dengan Kehadiran BMW R18. Begini Curhatannya
https://1.bp.blogspot.com/-4A_6X9pb98I/XgFzCtOLmvI/AAAAAAAAmUg/ZwkKpbjW3Vs2EUACAC7lpHnSnXq8ZTZBACLcBGAsYHQ/s1600/bmw.webp
https://1.bp.blogspot.com/-4A_6X9pb98I/XgFzCtOLmvI/AAAAAAAAmUg/ZwkKpbjW3Vs2EUACAC7lpHnSnXq8ZTZBACLcBGAsYHQ/s72-c/bmw.webp
Berita Heboh
http://www.beritaterheboh.com/2019/12/ustad-abdul-somad-dibuat-kesengsem.html
http://www.beritaterheboh.com/
http://www.beritaterheboh.com/
http://www.beritaterheboh.com/2019/12/ustad-abdul-somad-dibuat-kesengsem.html
true
5276501411807228324
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content