Gila, Harta Bos Djarum Lenyap Rp5,5 Triliun hanya dalam Sehari. Terancam Bangkrut?

 Kekayaan Robert Budi Hartono dan Michael Bambang Hartono dikabarkan lenyap sebesar Rp5,5 triliun dalam sehari. Apa penyebab hilangnya harta...


 Kekayaan Robert Budi Hartono dan Michael Bambang Hartono dikabarkan lenyap sebesar Rp5,5 triliun dalam sehari. Apa penyebab hilangnya harta bos Djarum ini?


Robert Budi Hartono dan Michael Bambang Hartono merupakan dua orang terkaya di Indonesia.


Namun, Forbes Real Time Billionaires mengabarkan mengalami penurunan kekayaan.


Penurunannya mencapai USD383 juta atau setara dengan Rp5,44 triliun (asumsi kurs Rp 14.200/USD) dalam sehari.


Penurunan harta bos Djarum ini terjadi setelah pemerintah mengumumkan kenaikan tarif cukai rokok di tahun 2022 sebesar 12 persen.


Apakah hal tersebut membuat mereka bangkrut atau masih saja tetap kaya?


Daripada penasaran, simak ulasannya di bawah ini!


Harta Bos Djarum Lenyap Rp5,5 Triliun dalam Sehari


Putra Pendiri Djarum


Robert Budi Hartono dan Michael Bambang Hartono adalah putra dari pendiri Djarum, Oei Wie Gwan.


Sang ayah wafat tidak lama dari insiden kebakaran pabrik Djarum 1963.


Kemudian, keduanya melanjutkan roda operasi perusahaan rokok tersebut meskipun kondisi keuangan kala itu tengah berada di titik rendah.



Beberapa tahun kemudian, optimisme dan kegigihan mereka membuahkan hasil.


Djarum mampu mengekspor produknya ke luar negeri pada 1972.


Tahun-tahun selanjutnya, Djarum mampu memproduksi rokok Djarum Filter dan Djarum Super dengan bantuan mesin.



Selain menjadi konglomerat Djarum, dua bersaudara ini mendapatkan sebagian besar kekayaan mereka dari investasi di Bank Central Asia (BCA).


Tidak hanya itu, keduanya juga memiliki merek elektronik populer Polytron.


Mereka juga memiliki bisnis di bidang real estate di Jakarta dan memiliki saham di startup game Razer.


Kini, keduanya dikenal sebagai Hartono bersaudara dan merupakan orang paling kaya di Tanah Air.




Penurunan Harta Bos Djarum

Robert Budi Hartono sendiri menduduki urutan pertama orang terkaya Indonesia yang paling mengalami kerugian.


Seperti yang sudah dibahas, harta Robert Budi Hartono turun USD198 juta atau setara Rp2,83 triliun.


Kekayaannya tercatat berkurang sebanyak USD347 juta atau setara Rp4,9 triliun.


Kekayaan Michael Hartono juga mengalami penurunan USD190 juta atau setara Rp2,71 triliun.


Kini kekayaannya mencapai USD20,3 miliar atau Rp290,2 triliun.


Michael Hartono sendiri menempati posisi kedua orang terkaya di Indonesia.


Jika ditotal, harta bos Djarum turun Rp5,54 triliun dalam sehari.


Hmm, bagaimana menurutmu, apakah mereka bangkrut?


Name

ABDUL AZIZ,1,abu tours,10,ACT,3,agus,1,ahmad dhani,62,Ahok,397,ahoker,1,amien rais,4,Anies,16,AniYudhoyono,13,anti virus,1,asian games 2018,2,bahar smith,3,bbm,1,Bela Islam,4,Berita,3427,Berita Islam,14,Big Stories 2024,1,bom bunuh diri,1,bom medan,12,bom surabaya 13 Mei,29,bpjs,4,corona,278,Daerah,72,data corona,59,debat capres,8,deddy,2,demo,1,demokrat,3,djarot saiful hidayat,21,dki,736,dpr,1,DPR/DPRD,19,Ekonomi,17,enter,1,entertainment,1804,erick tohir,1,fadli zon,42,fahri hamzah,17,farhat,5,first travel,8,FPI,189,ganti presiden,12,garuda,66,gempa bumi,1,gempa palu,6,gerindra,2,Gibran,44,guru honorer,1,habib bahar,1,habib rizieq,4,hatespeech,13,Hukum,239,ILC,17,intermezzo,3,Internasional,477,investasi bodong,2,Iriana Jokowi,4,Isu,1,Jakarta,119,jogja,1,Jokowi,197,jonru,2,Jusuf Kalla,8,Kaesang,49,Kahiyang,9,kampanye akbar Jokowi,1,kasus 22 mei,10,kasus ektp,3,kasus jessica,1,kasus sepakbola,6,kecelakaan,8,keraton agung sejagat,26,Kesehatan,1,Kontroversi,112,korban,1,KPK,1,Kriminal,16,leasing,1,lina sule,82,lion air,62,lucinta luna,71,mafia bola,1,Mario Teguh,3,mata najwa,13,mca,13,menteri susi,10,messi,1,mudik,1,MUI,12,mulan jameela,1,mustafa nahra,1,najwa,1,nanggala402,12,nas,1,nasioanal,5,nasiona,7,Nasional,9333,News,3,Novel Baswedan,19,NU,46,NUSRON WAHID,3,ojol,3,Olahraga,13,Opini,244,PAN,1,papua,1,Partai,15,pdip,1,pemilu2019,1,Pendidikan,8,Peristiwa,44,Pilgub DKI,203,pilgub sumut,1,pilkada,5,pilkada2018,10,pilkada2024,3,pilpres2019,48,PKB,1,pks,7,poli,1,polirik,1,polisi,1,polit,1,politi,6,Politik,8306,politiki,1,poliyik,1,POLRI,17,prabowo,2,pssi,1,raga,2,Ragam,6233,ragamj,1,ragan,3,Ramalan,3,ratna sarumpaet,103,realcount,2,rekapitulasi,1,Revisi UU,1,ridwan kamik,1,ridwan kamil,1,risma,6,s,1,sandiaga uno,11,saracen,1,SBY,39,sehat,1,sejarah,5,sele,2,Seleb,1315,serba serbi,1,setnov,2,shio,8,sidang MK 2019,35,sinovac,2,SJ182,18,sport,1,sunda empire,14,surat ahmad dhani,4,syilviana,2,T,1,telkomsel,1,Teror,9,teroris riau,2,Tips,2,TNI,10,tol cipularang,8,tommy soeharto,1,topic netizen,758,tragedi 9 mei 2018,22,tre,1,trending topik,1853,UAS,27,UN,1,Unik,1,vaksin,3,viral,1,zodiak,17,
ltr
item
Berita Heboh: Gila, Harta Bos Djarum Lenyap Rp5,5 Triliun hanya dalam Sehari. Terancam Bangkrut?
Gila, Harta Bos Djarum Lenyap Rp5,5 Triliun hanya dalam Sehari. Terancam Bangkrut?
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEgOcGXDTdT6wbWVK2BUyBVGktQDiqJn1ptYI1u81EZXghN_o7B8awdDCUHWnwzNK9OtIBw1xDGpXxuV4QkhNkZY6l1rVtT-fzk77rZbcVKmyyr_SfOAIWpHH-WmkU4KU8lczYaYlT_xApKGVVvZp95ua1tRMYMlE_zl1zIS7utvzahDluEGhsEWyILoKw=w577-h551
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEgOcGXDTdT6wbWVK2BUyBVGktQDiqJn1ptYI1u81EZXghN_o7B8awdDCUHWnwzNK9OtIBw1xDGpXxuV4QkhNkZY6l1rVtT-fzk77rZbcVKmyyr_SfOAIWpHH-WmkU4KU8lczYaYlT_xApKGVVvZp95ua1tRMYMlE_zl1zIS7utvzahDluEGhsEWyILoKw=s72-w577-c-h551
Berita Heboh
http://www.beritaterheboh.com/2022/01/gila-harta-bos-djarum-lenyap-rp55.html
http://www.beritaterheboh.com/
http://www.beritaterheboh.com/
http://www.beritaterheboh.com/2022/01/gila-harta-bos-djarum-lenyap-rp55.html
true
5276501411807228324
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content