Beritaterheboh.com - Berikut profil dan biodata Lianne Tan, atlet Belgia berdarah Indonesia yang mencuri perhatian publik. Lianne Tan merup...
Beritaterheboh.com - Berikut profil dan biodata Lianne Tan, atlet Belgia berdarah Indonesia yang mencuri perhatian publik.
Lianne Tan merupakan lawan tunggal putri Gerogia Mariska Tunjung di laga penyisihan grup M Olimpiade Tokyo 2020.
Sejauh ini Lianne Tan telah menyabet sembilan prestasi terbaiknya di turnamen BWF International Challenge.
Dengan kerja keras, Lianne juga berhasil meraih prestasi dengan menjadi tujuh kali juara dalam Belgian National Badminton Championship berturut-turut di kategori tunggal putri.
Ia merupakan putri pasangan Henk Tan yang mana Warga Negara Indonesia (WNI) dan telah menetap lama di Belgia.
Sedangkan sang Ibu, bernama Maria Meyers.
Lianne Tan juga memiliki kakak bernama Yuhan merupakan seorang pebulu tangkis yang kerap mewakili Belgia sebagai tunggal putra.
Berikut biodata singkat Lianne Tan atlet tunggal putri Belgia yang mencuri perhatian.
Nama Lengkap : Lianne Tan
Tempat dan Tanggal Lahir : Belgia, 20 November 1990
Zodiak : Scorpio
Akun Instagram : @liannetan20
Tinggi Badan : 163 cm
Berat Badan : 57 Kg. ***